Eksplorasi dan Visualisasi Data

Visualisasi data adalah penyajian data dalam bentuk grafik/plot/diagram. Informasi-informasi penting tentang populasi dapat diperoleh dengan mengeksplorasi data sampel. Analisis data eksploratif merupakan metode analisis data dalam statistika untuk melihat gambaran umum tentang populasi dengan memanfaatkan visualisasi data. Selain itu, pengambilan kesimpulan tentang populasi juga dapat dilkakukan dengan analisis data konfirmatif yang menggunakan uji hipotesa.



VISUALISASI DATA



ANALISIS DATA EKSPLORATIF



ANALISIS DATA KONFIRMATIF

Artikel Terbaru Kami

Diagram Batang dan Daun

Diagram batang dan daun atau stem and leaf plot merupakan salah satu bentuk visualisasi data sederhana yang memetakan setiap observasi data mentah ke dalam dua bagian plot, yaitu bagian batang dan ...
Baca Selengkapnya

Artikel Lengkap

Diagram Batang dan Daun

Diagram batang dan daun atau stem and leaf plot merupakan salah satu bentuk visualisasi data sederhana yang memetakan setiap observasi data mentah ke dalam dua bagian plot, yaitu bagian batang dan ...

Konsep dasar Uji Hipotesis

Perlu diketahui sebelumnya, suatu populasi mempunyai karakteristik yang disebut parameter. Contoh parameter adalah rata-rata populasi

Kesalahan dalam Uji hipotesis

Dalam mengambil kesimpulan untuk suatu uji hipotesis mungkin dilakukan kesalahan. Kesalahan ini ada 2 macam yaitu : Kesalahan tipe I, kesalahan dalam menolak hipotesis [latexpage]$(H_0)$ bila hipotesis benar. Kesalahan tipe ...

Ringkasan Numerik

  Ringkasan numerik merupakan salah satu bagian penting dalam analisis data eksploratif. Analisis data eksploratif sendiri merupakan metode analisis data dalam statistika. Ringkasan numerik adalah ringkasan data yang ...

MENGENAL APA ITU VISUALISASI DATA?

Apa yang terlintas di pikiran anda mengenai visualisasi data? Plot? Grafik? Tabel? atau Bagan? Tetapi apa sih sebenarnya definisi dari visualisasi data? Simak ya penjelasan mengenai visualisasi data berikut. Visualisasi ...

PEMILIHAN VISUALISASI DATA

Ada banyak jenis-jenis dari visualisasi data, pemilihan visualisasi data didasarkan pada tujuan dari penggunaan visualisasi tersebut. Setiap jenis visualisasi biasanya lebih tepat digunakan untuk suatu tujuan tertentu. Secara garis besar, ...

BOXPLOT

Fungsi ringkasan numerik selain untuk menunjukkan karakteristik data, dapat digunakan pula untuk membuat diagram kotak dan titik atau lebih dikenal sebagai boxplot. Ringkasan numerik yang diperlukan untuk mengkonstruksi boxplot adalah ...

RINGKASAN 5 ANGKA

Dalam analisis data eksploratif terdapat satu hal penting yang harus diketahui, yaitu ringkasan numerik. Ringkasan numerik merupakan ringkasan data yang terdiri dari ukuran-ukuran penting dari data yang menggambarkan gambaran karakteristik ...

JOHN WILDER TUKEY

John Wilder Tukey atau lebih dikenal dengan John Tukey adalah seorang matematikawan dari Princeton University dan Bell Laboratories yang berkebangsaan Amerika. Beliau lahir di New Bedford, Massachusetts pada 16 Juni ...

MENGENAL EXPLORATORY DATA ANALYSIS

Exploratory Data Analysis (EDA) atau dikenal pula dengan analisis data eksploratif merupakan pendekatan analisis untuk suatu data guna membuat gambaran keseluruhan (summary) data sehingga mudah untuk dipahami. Metode analisis ini ...